Google – Alat Pencari Serba Bisa

Bagi semua orang pasti tidak asing lagi dengan aplikasi yang satu ini. Aplikasi yang hampir disetiap ponsel pasti ada ini sudah banyak dikenali oleh berbagai kalangan. Google adalah aplikasi mesin pencari yang dapat mengakses informasi serta layanan yang dibutuhkan oleh penggunanya. Google juga merupakan induk dari berbagai aplikasi layanan lainnya seperti Google maps, Google earth, Google music, Google play dan masih banyak lagi.

 

Review – Alat Pencari Serba Bisa

Aplikasi mesin pencari ini telah diunduh sebanyak Lima miliar lebih pengguna diseluruh dunia. Artinya aplikasi ini sudah menyerap berbagai kalangan masyarakat di seluruh dunia. Aplikasi populer ini juga mendapatkan tempat yang baik oleh para penggunanya, hal ini dibuktikan dengan rating aplikasi yang mencapai 4,4. Aplikasi berukuran 50 MB -an ini juga memilik banyak komentar positif.

Loading...

 

Fitur – Alat Pencari Serba Bisa

Personalisasi Feed dan Notifikasi

Anda akan mendapatkan sebuah notifikasi berupa kabar mulai dari berita dan info yang sedang trend, update olahraga dan film, perkembangan bursa saham, hingga prakiraan cuaca.

Penstabilan Koneksi

Lewat aplikasi ini, pihak Google akan meningkatkan kualitas pemuatan data bahkan pada koneksi yang sedang buruk.

Jika laman yang anda cari tidak bisa diselesaikan. Maka anda akan mendapatkan pemberitahuan hasil penelusuran setelah anda online kembali.

Jelajah makin luas

Anda dapat menjelajahi berbagai informasi lewat aplikasi ini seperti Restoran dan toko terdekat, jadwal dan ulasan film, skor dan jadwal pertandingan olahraga, berita aktual, informasi saham, dan masih banyak lagi.

 

Fitur makin beragam

Berbagai fitur menarik juga telah dimiliki oleh aplikasi Google antara lain prakiraan cuaca, terjemahkan bahasa, pengingat informasi tertentu, hingga mengecek kemacetan.

 

Manfaat dan kegunaan – Alat Pencari Serba Bisa

Aplikasi ini memiliki fungsi umum yaitu sebagai Search engine atau aplikasi pencarian. Namun seiring berjalannya waktu, aplikasi ini telah berevolusi dan menghadirkan berbagai fitur yang sangat berguna bagi penggunanya. Aplikasi ini berkembang dengan berbagai aplikasi turunan dari Google itu sendiei seperti Google maps, Google earth, Google music, Google play, dan lain lain.

 

Download – Alat Pencari Serba Bisa

Sudah saatnya anda memiliki aplikasi ini. Aplikasi serba bisa yang sangat membantu aktivitas sehari hari anda. Aplikasi ini cukup ringan yaitu hanya 50 MB an. Untuk android anda bisa mendapatkannya dengan meng klik Download Aplikasi Google Disini.