Contents
Motor Kawasaki dijuluki sebagai raja motor sport di Indonesia. Kawasaki meluncurkan produk motor sport dengan kualitas tinggi tentunya hal ini sesuai dengan harga jualnya. Kawasaki meluncurkan berbagai tipe motor, dari motor sport, trail, dan supermoto, namun diantara semua tipe itu tipe motor sport yang paling mendominasi di pasaran. Artikel ini akan memberikan ulasan harga motor Kawasaki terbaru. Berikut ini ulasannya :
Daftar Harga Motor Kawasaki Terbaru 2019
Kawasaki W175
Motor ini dibandrol dengan harga Rp. 30.300.000
Spesifikasi:
- Kapasitas : 177 cc
- Tenaga Maksimal : 12.82 hp
- Opsi start : Elektrik
- Sistem pembakaran : DC-CDI
- Panel Instrumen : Analog
- Indikator Bbm : Analog
- Jenis Transmisi : Manual
Kawasaki D-Tracker
Motor ini dibandroldengan harga Rp 32.800.000
Spesifikasi:
- Kapasitas : 144 cc
- Tenaga Maksimal : 11.5 hp
- Opsi start : Elektrik
- Sistem pembakaran : DC-CDI
- Panel Instrumen : Digital
- Indikator Bbm : Digital
- Jenis Transmisi : Manual
Kawasaki Z800
Motor ini dibandrol dengan harga Rp 212.000.000
Spesifikasi:
- Kapasitas :806 cc
- Tenaga Maksimal :111.3 hp
- Opsi start : Elektrik
- Sistem pembakaran : Digital
- Panel Instrumen :Digital
- Indikator Bbm : Digital
- Jenis Transmisi :Manual
Kawasaki W250
Motor ini dibandrol dengan harga Rp 73.000.000
Spesifikasi:
- Kapasitas : 250 cc
- Tenaga Maksimal : 17.75 hp
- Opsi start : Elektrik
- Sistem pembakaran : Digital
- Panel Instrumen : Digital
- Indikator Bbm : Tidak
- Jenis Transmisi : Manual
Kawasaki W800
Motor ini dibandrol dengan harga Rp 251.000.000
Spesifikasi:
- Kapasitas :773 cc
- Tenaga Maksimal :47.34 hp
- Opsi start :Elektrik
- Sistem pembakaran :Digital
- Panel Instrumen :Digital
- Indikator Bbm :Digital
- Jenis Transmisi :Manual
Itulah beberapa referensi harga dan spesifikasi motor Kawasaki terbaru 2019.