Contents
- 1 10 Tongsis Yang Kekinian Yang Wajib Dimiliki Untuk Selfie
- 1.1 1. Tongsis Bluetooth Selfie Stick Led Fill Light Flash and Mirror kaca A6
- 1.2 2. Xiaomi Selfie Stick Tongsis Bluetooth Shutter Tripod Holder
- 1.3 3. TONGSIS TONGKAT TRIPOD SELFI STIK HUAWEI HONOR AF11 ORIGINAL
- 1.4 4. Tongsis ROBOT RT-S07 Selfie Stick Original
- 1.5 5. Tongsis Tripod + Remote Bluetooth
- 1.6 6. Yunteng YT-9928 Tongsis Tripod Bluetooth
- 1.7 7. Tongsis Kabel Lipat FULL BLACK EDITION
- 1.8 8. Vivan STX Tongsis Kabel Jack 3.5mm Selfie Stick Tomsis Bukan Xiaomi
Tongsis adalah singkatan dari tongkat narsis atau tongkat eksis yang sebenarnya alat ini memiliki nama Selfie stick. Tongsis atau Selfie stick merupakan alat bantu untuk berfoto selfie jarak jauh dengan bantuan tongkat yang pada ujung tongkat terdapat tempat untuk meletakan smartphone.
Seiring perkembangan teknologi smartphone dengan kamera selfie yang sudah sangat bagus, tongsispun semakin banyak orang mencarinya untuk digunakan. Terutama untuk orang sayang suka narsis untuk berfoto selfie dimanapun dan kapanpun mereka berada. Baik saat liburan atau saat hangout bersama teman-teman, keluarga atau kekasih.
Karena itu, jika pada kesempatan kali ini Anda sedang membutuhkan tongsis yang terbaik dan modern untuk membantu Anda menghasilkan foto selfie terbaik dan tongsis mudah digunakan. Berikut ini adalah 10 rekomendasi tongsis yang kekinian yang wajib dimiliki kamu yang hobi berfoto selfie.
10 Tongsis Yang Kekinian Yang Wajib Dimiliki Untuk Selfie
Berikut ini adalah daftar tongsis yang dapat Anda beli dari harga yang murah sampai tongsis dengan fitur untuk mempermudah foto selfie menjadi lebih seru dan mengasyikan.
1. Tongsis Bluetooth Selfie Stick Led Fill Light Flash and Mirror kaca A6
Produk yang pertama yang kami rekomendasikan untuk dibeli adalah Tongsis Bluetooth Selfie Stick Led Fill Light Flash and Mirror kaca A6. Tongsis ini dijual dengan harga Rp 168.000, untuk varian warna ada rose gold, hitam dan putih. Tongsis ini cocok digunakan untuk semua smartphone di pasaran saat ini.
Untuk yang membuat tongsis ini harus dimiliki karena tongsis ini memiliki kualitas premium yang sudah memiliki fitur lampu flash dan cermin untuk selfie, lalu tongsing ini juga dapat berputar 270 derajat. Untuk penggunaan dari tongsis ini juga sangat mudah, Anda hanya perlu mengaktifkan Bluetooth pada smartphone dan menekan tombol shutter untuk berfoto selfie menggunakan tongsis ini. Jarak Bluetooth ini ketika digunakan bisa sampai 10 meter.
2. Xiaomi Selfie Stick Tongsis Bluetooth Shutter Tripod Holder
Lanjut dengan produk rekomendasi dari kami yang kedua adalah Xiaomi Selfie Stick Tongsis Bluetooth Shutter Tripod Holder. Tongsis kedua ini dijual dengan kisaran harga Rp 199.000. Dengan harga kurang dari 200 ribuan, Anda sudah mendapatkan selfie stick atau tongkat selfie, dan terdapat tripod. Tongsing ini bisa digunakan menggunakan koneksi Bluetooth, sehingga memudahkan Anda untuk berfoto selfie.
Selain itu tongsis ini sudah dibekali dengan baterai 60mAh rechargeable Li-ion battery, dapat berputar 360 derajat dan bisa digunakan untuk phone stand menggunakan tripod. Phone clip range berukuran 56 – 89mm, untuk bahan terbuat dari Aluminum Alloy Anti-slip Pull Rod. Tongsis ini juga nyaman dan aman digunakan tidak licin, sehingga tidak perlu khawatir saat memegang tongsis terjatuh.
3. TONGSIS TONGKAT TRIPOD SELFI STIK HUAWEI HONOR AF11 ORIGINAL
Rp 69.000 merupakan harga yang harus dibawarkan jika Anda ingin membeli TONGSIS TONGKAT TRIPOD SELFI STIK HUAWEI HONOR AF11 ORIGINAL. Untuk tongsis ini memiliki desain yang ringkas dan portable, sehingga mudah dibawa kemana-mana, karena juga memiliki berat hanya 128 gram, uniknya lagi tongsis ini dapat dilipat hingga 18 cm, jadi sangat mudah penyimpanannya.
Untuk batang tongkat terbuat dari aluminium anodized terbuat dari CNC yang akan melindungi terhadap oksidasi pada alumunium dan perubahan warna serta tongsis ini dapat diperpanjang dari ukuran 18 cm hingga 66 cm agar sesuai dengan keinginan Anda.
Kepala tongsis ini dapat berputar 270 derajat, sehingga mudah dengan sudut pandang yang Anda inginkan. Selain itu tongsis ini digunakan tidak perlu menggunakan Bluetooth cukup Anda sambungkan kabel 3.5mm Kontrol Kabel ke audio smartphone yang Anda miliki dan kemudian tekan tombol pada pegangan untuk penggambilan foto selfie dengan tongsis ini. Pegangan dengan adanya karet yang lembut juga membuat Anda memegang tongsis ini lebih nyaman.
4. Tongsis ROBOT RT-S07 Selfie Stick Original
Untuk yang ingin membeli tongsis murah ada Tongsis ROBOT RT-S07 Selfie Stick Original yang dijual hanya Rp 28.000. Pada tongsis ini memiliki spesifikasi panjang tongkat tongsis 12,5 cm sampai 64,5 cm ketika dipanjangkan, untuk beratnya hanya 150 gram. Jadi sangat ringan ketika Anda bawa di dalam tas. Kemudian untuk penjepit smartphone memiliki desain bergerigi yang terbuat dari silicon, untuk tongkatnya terbuat dari bahan besi stainless steel, jadi dijamin sudah anti karat. Terdapat juga kabel untuk dicolokan ke smartphone agar digunakan sebagai shutter saat berfoto.
5. Tongsis Tripod + Remote Bluetooth
Masih dengan tongsis yang murah hanya Rp 22.000, Tongsis Tripod + Remote Bluetooth ini sangat cocok untuk Anda yang ingin tetap eksis di sosmed dengan berfoto atau merekam video menggunakan tongsis yang bisa juga digunakan sebagai tripod, ditambah tongsis ini dilengkapi dengan remote Bluetooth untuk memudahkan berfoto selfie menggunakan tongsis. Pilihan warna pada tongsis ini ada warna pink dan putih. Untuk desain tongsis ini kecil dan ringan sehingga mudah dibawa kemanapun Anda pergi.
6. Yunteng YT-9928 Tongsis Tripod Bluetooth
Lanjut dengan rekomendasi yang keenam ada Yunteng YT-9928 Tongsis Tripod Bluetooth dengan harga Rp 130.000. Dengan harga tersebut Anda akan mendapatkan tongsis yang sudah support untuk semua smartphone. Untuk tongsis ini juga dapat digunakan sebagai tripod selain digunakan sebagai tongsis. Untuk penggunaan akan dipermudah dengan koneksi Bluetooth sutter. Ukuran tongsis dapat diperpanjang sampai 22 cm, untuk lebar holder U untuk tempat smartphone 10,5 cm.
7. Tongsis Kabel Lipat FULL BLACK EDITION
Untuk yang ingin tongsis super murah ada Tongsis Kabel Lipat FULL BLACK EDITION, yang dijual dengan harga kurang dari 10 ribu yaitu Rp 8.600. Tongsis ini merupakan tongsis yang menggunakan kabel lipat. Kelemahan tidak semua smartphone support menggunakan tongsis ini, Anda harus mengsetting terlebih dahulu sebelum menggunakan tongsis ini. Jadi dengan harga super murah, Anda tidak bisa mengharapkan lebih pada tongsis ini.
8. Vivan STX Tongsis Kabel Jack 3.5mm Selfie Stick Tomsis Bukan Xiaomi
Lanjut dengan Vivan STX Tongsis Kabel Jack 3.5mm Selfie Stick Tomsis Bukan Xiaomi yang dijual dengan harga Rp 85.000. Tongsis merk vivan ini memiliki bahan terbuat dari Aluminum alloy + Silicone, untuk panjang 66 cm, untuk holdernya dapat digunakan pada smartphone ukuran 4 sampai 6 inch, dapat berputar 270 derajat, terdapat 3.5mm earphone wire plug untuk mempermudah berfoto selfie dengan koneksi kabel ini yang dikoneksikan ke smartphone, kemudian Anda hanya perlu menekan tombol shutter yang terdapat pada tongkat bagian bawah.
Jadi itulah tadi yang dapat kami rekomendasikan kepada Anda yang membutuhkan tongsis atau selfie stick dari harga termurah kurang dari 10 ribu sampai 150 ribu lebih. Tapi sekarang semua terserah Anda, tergantung dari budget yang Anda miliki untuk membeli tongsis dan tergantung juga dari keperluan dan tujuan Anda membeli tongsis.