Daftar Harga ACP Terbaru 2019

Alumunium Composite Panel tau yang disingkat ACP,merupakan sebuah material baru yang saat ini sudah banyak digunakan pada banyak bangunan.ACP ini terbuat dari bahan Polyetheylene (PE) dan alumunium yang keduanya disusun berlapis dan pada saat proses pengecatan menggunakan teknologi yang dinamakan coating PVDF dimana teknologi ini mampu bertahan dalam jangka waktu yang lama.

Keunggulan ACP adalah dapat digunakan dengan mudah,baik itu dipotong,dibor atau dipangkas.APC ini memiliki bobot yang cukup ringan dan juga banyak memiliki varian warna yang dapat kalian pilih.Alumunium Composite Panel pada umumnya dijual dengan model lembaran.ACP ini juga memiliki ketahanan terhadap berbagai macam kondisi hal ini juga dapat menghemat pengelua an kalian.berikut ini adalah harga ACP terbaru 2019.

Daftar Harga ACP Terbaru 2019

  • Seven ACP PVDF Glossy Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.21mm, Lebar 1220mm , Panjang 2440mm, Harga Rp.539.900
  • Seven ACP PVDF Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.3mm, Lebar 1220mm , Panjang 2440mm, Harga Rp.739.900
  • Seven ACP PVDF Glossy Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.3mm, Lebar 1220mm , Panjang 4880mm, Harga Rp.1.449.900
  • Seven ACP PVDF Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.3mm, Lebar 1220mm , Panjang 4880mm, Harga Rp.1.529.900
  • Seven ACP PVDF Glossy Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.3mm, Lebar 1220mm , Panjang 2440mm, Harga Rp.779.900
  • Seven ACP PVDF Sparkling Saffron Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.3mm, Lebar 1220mm , Panjang 2440mm, Harga Rp.779.900
  • Seven ACP PE Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.21mm, Lebar 1220mm , Panjang 4880mm, Harga Rp.1.079.900
  • Globond ACP PE Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.3mm, Lebar 1220mm , Panjang 2440mm, Harga Rp.551.250
  • Globond ACP PVDF Tebal Panel 4mm,Tebal Skin 0.3mm, Lebar 1220mm , Panjang 2440mm, Harga Rp.771.750

Harga Standar Panel Alumunium Composite Panel

  • Total ketebalan panel 3mm dan 4mm
  • Ketebalan lembar alumunium 0.21mm , 0.3mm , 0.4mm , 0.5mm
  • Lebar panel 1220mm
  • Panjang panel 2440mm , 4880mm , 6000mm
  • Ukuran standar panel 1220mm , 4880mm , 4mm
  • Jenis panel Coating Polyester
  • Pilihan Warna 27

Diatas meruppakan beberapa jenis ACP yang cukup populer digunakan pada saat ini,di Indonesia sendiri terdapat berberapa macam merek Alumunium Composite Panel yang cukup terkenal dan memiliki beberapa kelebihanya masing-masing diantaranya adalah :

Loading...
  • Alumunium Composite Panel Seven
  • Alumunium Composite Panel Alumebond
  • Alumunium Composite Panel Yaret

Keunggulan Alumunium Composite Panel

  • Permukaanya rata dan teksturnya halus
  • Memiliki daya tahan yang baik terhadap paparan cuaca dan iklim
  • Memiliki bahan yang bagus untuk dijadikan eksterior maupun interior
  • Gampang diaplikasikan dengan berbagai macam model interior yang modern
  • Terdapat banyak varian warna dan pola yang dapat kalian pilih
  • ACP mudah dalam penggunanya dapat dilakukan dengan cara dipotong,dibor atau dipangkas semua ini menyesuaika dengan konsep yang akan kalian terapkan.
  • Berbahan dasar Polyetthylene sehingga tidak akan terbakar

Sedikit tips untuk kalian yang akan menggunakan Alumunium Composite Panel sebaiknya permukaan alumunium dilapisi dengan polyster terlebih dahulu agar memiliki daya tahan yan lebih awet dan tahan akan korosi.nah itulah daftar harga alumunium composite terbaru 2019 harga itu dapat berubah sewaktu-waktu tergantung oleh harga yang dipatok oleh para produsen ACP tersebut,semoga artikel tersebut dapat menjadi refrensi kalian yang hendak membeli sebuah alumunium composite panel.Semoga bermanfaat.