Contents
Suzuki sampai saat ini terus meluncurkan produk terbarunya, meskipun brand Suzuki ini kelihatan kuwalahan menghadapi persaingan dipasar kendaraan. Beberapa produk dari Suzuki ini memang mencuri perhatian masyarakat yang memiliki kapasitas mesin yang sama dengan brand lain namun dijual dengan harga yang lebih murah.
Brand Suzuki ini memang memasarkan produknya dengan harga yang jauh lebih miring dibandingkan dengan para pesaingnya. Artikel ini akan membuat ulasan singkat tentang harga dan spesifikasi motor dari Suzuki. Berikut ulasannya:
Daftar Harga Motor Suzuki Terbaru 2019
1. Motor Suzuki GSX 150 Bandit
Motor ini dibandrol dengan harga Rp. 26.750.000
Spesifikasi :
- Rem Depan : Disc
- Kapasitas : 150 cc
- Tenaga Maksimal : 18.9 hp
- Kategori : Sport
2. Motor Suzuki GSX S150
Motor ini dibandrol dengan harga Rp 27.050.000
Spesifikasi :
- Rem Depan : Disc
- Kapasitas : 147.3 cc
- Tenaga Maksimal : 18.9 hp
- Kategori : Sport
3. Motor Suzuki GSX R150
Motor ini dibandrol dengan harga Rp 30.180.000
Spesifikasi :
- Kapasitas : 147.3 cc
- Tenaga Maksimal : 18.9 hp
- Kategori : Sport
- Opsi start : Electric
4. Motor Suzuki Address
Motor ini dibandrol dengan harga Rp 16.050.000
Spesifikasi :
- Kapasitas : 113 cc
- Kategori : Scooter
- Opsi start : Kick & Electric
- Rem Depan : Disc
5. Motor Suzuki Nex II
Motor ini dibandrol dengan harga Rp 15.100.000
Spesifikasi :
- Rem Depan : Disc
- Kapasitas : 113 cc
- Kategori : Scooter
- Opsi start : Engkol & Elektrik
6. Motor Suzuki GSR 750
Motor ini dibandrol dengan harga Rp 215.300.000
Spesifikasi :
- Rem Depan : Disc
- Kapasitas : 749 cc
- Kategori : Sport
- Opsi start : Elektrik
- Berat : 215 kg
- Sistem pengapian : Full injection
Itulah beberapa referensi motor Suzuki terbaru tahun 2019.