Hariannusantara.com – Dunia K-Pop belakangan ini menggabungkan rap dan hip-hop sebagai pelengkap dalam sebagian besar lagunya. Seperti boyband BTS yang mendapuk Rap Monster sebagai rapper dalam setiap lagu yang dikeluarkan. Selain sebagai leader BTS yang juga dikenal lewat kemampuannya dalam bermusik. Penyanyi kelahiran 1994 itu selain jago ngerap, ia juga jago menulis lagu.
Seperti lagu rap atau hip hop kebanyakan, lagu yang pernah diciptakan oleh Rap Monster juga mengusung lyric yang cenderung provokatif. Baru-baru ini muncul sebuah lagu lama yang diciptakan oleh Rap Monster saat ia masih SMA dalam media sosial.
Lagu ini sukses mencuri perhatian netizen dan memunculkan berbagai reaksi. Pasalnya, dalam lagu yang diciptakan oleh Rap Monster adalah salah satu lyricnya yang dianggap menghina SNSD. Ia dianggap menyindir SNSD melalui salah satu part lagu Girls generation yang berjudul Gee.
“Orang-orang belakangan ini merasa mereka bisa ngerap, berpikir mereka bisa mendapat nilai ‘A’, tapi mereka hanya mendapatkan DDD. Seperti sebuah hook lagu yang jelas sekali seperti Gee Gee Gee, Baby Baby Baby Baby,” begitu kurang lebih ungkapan Rap Monster di lagunya.
Dari lyric lagu tersebut, terjadi perdebatan dari para netizen apakah Rap Monster sengaja menghina SNSD melalui lagu tersebut karena lagu Gee merupakan salah satu lagu populer SNSD yang hanya dijadikan contoh oleh Rap Monster.
“Menurutku dia nggak bermaksud menghina SNSD tapi aku merasa tidak nyaman melihat ini,” komentar netter. “Aku nggak paham dia sebenarnya menghina SNSD atau nggak,” kata netter lainnya. “Aku nggak peduli dia bermaksud menghina atau nggak, tapi aku tersinggung sebagai fans SNSD,” ujar yang lain.
Similar Posts:
- EXO dan Black Pink Kena Masalah Gara-Gara Lagu Baru
- Daftar Lagu Populer dan Album EXO Lengkap
- Member Ini Nekat Bocorkan ‘Hadiah’ Spesial SNSD Untuk Fans, Netter Justru Beri Pujian?
- Yoona cs Buat Fans Terharu Saat Curhat Susahnya 9 Tahun Pertahankan Girls Generation Di ‘That Summer (0805)’
- YG Entertainment Kembali Tuai Kritikan Usai Sembunyikan Fakta Tentang B.I iKON
- BTS Rilis Judul Lagu Lengkap Dalam Album Comeback “Wings”
- Chanyeol Cs Suguhkan Pertunjukan Spektakuler Di Konser “EXO’rDIUM”, Sukses Buat EXO-L Menjerit
- BTS Sukses Besar Hingga Capai Billboard, Rap Monster Cs Ungkapkan Pemikirannya Mengenai Debut di Amerika Serikat
- BTS Pernah Disebut “Idol Miskin”, CEO Big Hit Akui Adaptasi Cara SM Dan YG Entertainment Untuk Sukses
- Taeyeon Girls Generation Bikin Netter Menganga Saat Beri Hadiah Pada Orang Ini, Wah Siapa Ya?
- Chanyeol EXO Nyanyikan Lagu Ini Dengan Lembut, Suaranya Sukses Lelehkan Hati Fans
- OST. Drama ‘Hwarang’ Part 2, ‘Even If I Die, It’s You’ – Jin & V BTS
- NCT Dream ‘curi’ Chewing Gum, Fans Red Velvet Ngamuk
- Fans Sebut Taeyeon SNSD Seperti Peri
- EXO bawakan Lagu bermakna Erotis, Netizen Justru tertarik
- TaeTiSeo Tampil Seksi Dan Gemparkan Panggung KCON 2016, Sukses Bikin Penoton Tak Bisa Nafas
- Akui Isu Plagiat Lagu “BTS Cypher 4” Dengan Lagu Band Asal Belanda, Agensi Minta Publik Tak Salahkan BTS
- Yoona SNSD Akui Telah 200 Kali Audisi Sebelum Debut
- NCT 127 Dipastikan Akan Comeback Dari Bocoran G -Soul
- EXO – L Bantu Streaming B.A.P Demi Kesembuhan Bang Young Guk B.A.P
- Tiffany SNSD Kembali Tampil Dengan SNSD Pasca “Dipaksa” Hiatus
- Dirindukan Sone, SNSD Siap Comeback
- BTS Menggila, Usai Dapat Trofi Perdana Kini Rap Moster cs Cetak Banyak Rekor Billboard
- BTS Sukses Besar, Canada Quebec Sebut Popularitas BTS Samai Psy
- BTS Terlihat Bagai Malaikat Dalam Poster “The WINGS Tour”, Rap Monster Justru Protes Pada Big Hit
- Tiffany Girls Generation Muncul Dengan Dandanan Aneh Saat Acara Ulang Tahunnya, Masih Cantik?
- Baekhyun EXO Sukses Bikin Fans Syok Hingga Pingsan Saat Mendadak Pamerkan Ini Diatas Panggung “The EXO’rDIUM”
- Taeyeon SNSD Resmi Menjadi Model Baru Banila Co
- Jeon Somi I.O.I Sering Dikira Istri Ayahnya Meski Masih 15 Tahun
- BTS Sukses Besar, Rap Monster Bilang”Sudah Saatnya Kami Melejit”