Cara Mudah Mengubah Bibir Hitam Menjadi Merah Merona

Cara Mudah Mengubah Bibir Hitam Menjadi Merah Merona

Cara Mudah Mengubah Bibir Hitam Menjadi Merah Merona

Hariannusantara.comBagi Anda yang mengalami masalah warna bibir gelap tentu saja terkadang sampai bingung harus bagaimana untuk mengatasinya. Nyatanya mengatasi masalah ini hanya membutuhkan ketlatenan dan tak memerlukan biaya yang mahal. Salah satu cara murahnya bisa Anda dapatkan dengan melakukan perawatan menggunakan odol atau pasta gigi.

Ternyata odol tidak hanya dapat membersihkan gigi, namun juga bisa digunakan untuk memerahkan bibir yang menghitam dan menjadi cara menghilangkan flek hitam di bibir dengan pasta gigi. Tidak sedikit dari mereka yang mencoba cara ini dan mendapatkan hasil yang memuaskan. Cara memanfaatkan odol untuk membuat warna bibir menjadi merah merona juga cukup mudah. Anda bisa melakukan cara ini menjelang tidur malam hari.

Pertama terlebih dulu bersihkan bibir Anda dengan air, pastikan semua bekas lipstik telah hilang. Kemudian oleskan pasta gigi pada permukaan bibir secara merata, jangan terlalu tebal dan jangan terlalu tipis. Anda dapat membiarkannya selama beberapa menit, sekitar 15 menit. Setelah itu, gosoklah bibir Anda menggunakan sikat gigi lembut atau dengan ujung jari.

Baca juga:
– Tips Menghilangkan Rambut Ketiak Tanpa Cukur!
– Tempat Berikut Jadi Alternatif Wisata Raja Ampat Versi Murah, Di Malang Juga Ada Lho!

Loading...

Terakhir bilas dan bersihkan bibir dengan menggunakan air. Lakukan perawatan ini sekitar 2 atau 3 kali seminggu. Hal yang harus Anda ketahui, pasta gigi yang digunakan bukan berbentuk gel, gunakan yang berwarna putih. Selain itu, jangan terlalu lama mengoleskan di bibir, segera cuci dan bilas dengan air bersih. Selamat mencoba!