Hariannusantara.com – Pelatih timnas Jepang U-19 Masenaga Kageyama menyatakan, melawan Indonesia di perempat final Piala AFC (Asia0 U-19, Ahad (28/10), menjadi ujian tersendiri bagi anak asuhnya. Sebab, selama fase grup, Jepang tampil sempurna karena tekanan dari suporter yang minim. Namun, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) Senayan Jakarta nanti, Jepang akan ‘diteror’ oleh puluhan ribu suporter Indonesia yang siap menggemuruhkan stadion.
‘Pertandingan besok pasti kami tetap genjot meski kami tahu akan ada ribuan suporter Indonesia yang akan datang,” kata Kageyama dalam konferensi persnya, Sabtu (27/10/2018).
Kageyama mengakui timnya pernah bermain dengan Indonesia di GBK sebelumnya dengan kemenangan 4-1 dalam laga uji coba Maret lalu. Namun, ia menilai siatuasinya berbeda dengan saat ini. Perbedaan sekarang, lanjut Kageyama, Indoneia punya kepercayaan diri yang sangat baik. Itu terlihat saat tertinggal dari Qatar 1-6. Indonesia bisa memperkecil hingga 5-6, dan terakhir bisa menang 1-0 lawan Uni Emirat Arab (UEA) meski tampil dengan 10 pemain sejak babak kedua.
‘Indonesia punya keuntungan karena bermain di hadapan ribuan suporternya. Perbedaan lainnya, pelatihnya sekarang berbeda,” ujarnya.
Baca juga:
– Bonus Besar Menanti Skuad Timnas U-19 Jika Lolos Ke Piala Dunia U-20
– Timnas Indonesia U-16 Dibubarkan, 2 Pemain Bakal Berkiprah Di Eropa?
Namun, Jepang juga akan bermain ngotot. Kageyama menegaskan targetnya adalah bisa lolos ke Piala Dunia U-20 di Polandia. Apalagi, ia mengungkapkan, beberapa pemainnya telah bermain di kompetisi senior di Jepang. Namun, baru kali ini anak asuhnya akan disaksikan langsung oleh puluhan ribu suporter lawan.
Similar Posts:
- Bonus Besar Menanti Skuad Timnas U-19 Jika Lolos Ke Piala Dunia U-20
- Hasil Piala Asia U-19: Thailand Tembus 8 Besar
- Taktik di Piala Dunia 2018 Jadi Inspirasi bagi Timnas U-19 Indonesia
- Gol Sadio Mane Buat Mitos Di Timnas Senegal Kembali Menyeruak
- Usai Kalah Dari Uruguay, Cristiano Ronaldo Bakal Pensiun Dari Timnas Potugal?
- Indonesia Tekuk Iran 2-0 Di Piala AFC U-16
- Penampilan Febri Haryadi Dan Alberto Goncalves Tarik Perhatian Pelatih Myanmar
- Laga Timnas Indonesia U-19 Vs Thailand Sepi Penonton
- Berpotensi Ramai Penonton, Laga Timnas U-16 Vs India Dipindah
- Indonesia Lolos Ke Perempat Final Piala U-19 Asia
- Pelatih Uni Emirat Arab Puji Permainan Timnas Indonesia
- Timnas Indonesia U-16 Dibubarkan, 2 Pemain Bakal Berkiprah Di Eropa?
- Indonesia Merangkak Naik di Rangking FIFA Terbaru
- Jelang Laga Lawan India, Skuat Timnas U-16 Dalam Kondisi Fit!
- Demi Laga Perdana Piala Dunia 2018, Mohamed Salah Kejar Target Pulih Cedera
- Piala AFC U-16: Sukses Permalukan Iran, Indonesia Bikin Lawan Lain Ketakutan
- Pelatih Qatar Masuk Lapangan, Indra Sjafri: Semua Harus Bersikap Fair Play
- Setelah Bantai Panama, Inggris Siap Takhlukkan Belgia
- Australia Jadi Lawan Timnas Indonesia di Delapan Besar Piala AFC U-16
- Prediksi Line-Up Indonesia Vs Iran di Piala AFC U-16
- Jordan Henderson Optimis Inggris Bakal Tampil Apik di UEFA Nation League
- Indonesia Bertengger di Puncak Klasemen Grup C Piala AFC U-16
- Selangkah Lebih Dekat Dengan Emas, Kapten Timnas Sepakbola Korea Selatan Punya Potensi Hindari Wajib Militer
- Usai Laga Kontra PSIS, Persela Lamongan Terancam Bayar Denda Rp 100 Juta
- Dani Alves Tak Bisa Gabung Timnas Jerman Untuk Piala Dunia, Pele Ikut Sedih
- Meski Takluk Lawan Brasil, Kroasia Tetap Yakin Sambut Piala Dunia 2018
- Piala Dunia 2018: Timnas Inggris Tak Gentar Hadapi Permainan Keras Panama
- Tite Akui Senang Brasil Sudah Bangkit Dari Keterpurukan Piala Dunia 2018
- Hasil Imbang 0-0 Bawa Timnas U-16 Indonesia dan India Ke Babak Delapan Besar Piala Asia 2018
- Malaysia Siapkan Strategi Khusus Jelang Duel Persahabatan Lawan Indonesia Malam Nanti