Drone merupakan alat elektronik yang belakangan ini booming terutama untuk pecinta videografi, karena kecanggihannya drone dapat menggambil gambar maupun foto dari ketinggian tertentu dengan cara terbang dan di control oleh tangan kita sendiri menggunakan remote control. Drone banyak di gunakan oleh jurnalis, videographer dan pembuat konten video.
Jenis drone pun bermacam-macam ada yang lagsung ada kameranya da nada yang hanya berupa kerangka dan harus membeli kamera tambahan sendiri, namun kebanyakan untuk keluaran terbaru drone sudah menggunakan kamera. Untuk lebih jelasnya berikut daftar harga drone terbaru 2019.
Daftar Harga Drone Terbaru 2019
- Drone Wingsland Scarlet Minivet with HD camera RC harganya 9.104.000
- Drone parrot bebob sky controller harganya 8.500.000
- Drone DJI Phantom trees standard with 2.7 K Camera harganya 7.298.000
- Drone xiomi mi quadcopter with 4 propeller harganya 6.200.000
- Drone DJI Inspire one pro harganya 69.920.000
- Drone DJI Inspire one pro quadcopter with zenmus X5 4K camera harganya 76.000.000
- Drone DJI Phantom 2 quadcopter with gimbal H4-3D harganya 13.234.000
- Drone DJI 4K Camera visionary intelegence harganya 21.900.000
- Drone DJI Zenmus X5 ( DJI Osmo / DJI inspire ) harganya 32.985.000
- Drone parrot AR edition 2.0 elite edition harganya 4.505.000
- Drone parrot mini jumping race harganya 3.394.000
- Drone DJI inspire 1. V 2.0 With single remote harganya 43.420.000
- Drone syma X8W explores WiFi quadcopter harganya 4.000.000
- Drone ayma RC harganya 3.407.000
- Drone wingsland scarlet minivet harganya 9.104.000
- Drone Jo.In for JJRC H8C harganya 1.152.000
- Drone xyma X5FC 3D Flip Fly harganya 1.800.000
- Drone DJI Mavoc 2 zoom harganya 19.999.000
- Drone DJI Mavic air fly combo harganya 14.900.000
- Drone DJI Spark Fly harganya 8.900.000
Demikianlah daftar beberapa drone terbaru saat ini, dengan semakin banyaknya pilihan maka anda bisa memilih drone sesuai kebutuhan dan budget yang anda miliki.