Hariannusantara.com – EXO merupakan salah satu boyband yang memiliki banyak penggemar dari segala kalangan. Tak heran jika segala sesuatu yang dikerjakan oleh Suho cs tersebut berhasil menarik perhatian para fans bahkan selalu menjadi perbincangan hangat di kalangan para fans.
Salah satunya adalah acara Star Show 360 yang mengundnag EXO pada penayangan perdananya. Pada saat menjadi bintang tamu EXO menceritakan segala keburukan para member yang justru membuat semua orang tertawa.
Selain para member EXO yang memberikan hiburan bagi para fans, Star Show 360 ternyata juga memberikan kejutan bagi Suho, Chanyeol, Chen, Baekhyun, Xiumin, Lay, Sehun, D.O dan Kai. Tim Star Show 36 diluar dugaan membuat sebuah polling yang unik bagi para member EXO.
Tim Star Show 360 diluar dugaan melakukan wawancara pada beberapa siswa taman kanak – kanak yang masih polos dan pastinya tidak mengenal boyband EXO. Dalam wawancaranya, para siswa taman kanak – kanak tersebut disuguhi foto kesembilan member EXO pada saat awal debut mellaui foto album XOXO alias lagu growl. Para siswa diminta memilih lelaki yang paling cocok untuk menikahi guru mereka melalui foto yang disediakan.
Mengetahui adanya polling tersebut, para member EXO merasa antusias sekaligus khawatir karena takut tak terpilih. Dan diluar dugaan jawaban polos para siswa TK tersebut justru membuat para member semakin deg degan akan nama pemenangnya.
Para siswa TK menempatkan tiga member EXO di posisi paling akhir dengan jumlah voting yang sama. Mereka adalah Suho, Lay dan Xiumin. Pada posisi selanjutnya nama main vocal EXO, Baekhyun muncul diatas Suho, Lay dan Xiumin. Baekhyun sendiri awalnya tak menyangka jika ia berada di posisi akhir, dan polling tersebut sukses membuatnya lemas.
Posisi selanjutnya yang berada diatas baekhyun dan mendapatkan nilai voting yang kembali sama adalah Chanyeol dan D.O. Sehingga hanya tersisa tiga nama lagi yang memungkinkan untuk berada di posisi pertama yakni Sehun, Chen dan Kai.
Mengatahui hasil tersebut, Sehun merasa sangat bangga karena berhasil mendapatkan posisi yang cukup tinggi. Namun diluar dugaan yang menjadi juara satu bukanah Sehun yang selama ini dikenal sebagai member yang paling tampan dan memiliki banyak fans girl melainkan Chen dan Kai yang sukses menjadi juara dengan perolehan nilai yang sama pula.
Sehun sendiri harus merasa sedikit kecewa lantaran hanya berada di posisi ketiga berdasarkan penilaian siswa TK agar menjadi suami guru mereka.
Baca juga
Daftar Lagu Populer dan Album EXO Lengkap
Suho Bakal Susul Xiumin EXO Wamil di Tahun Berikutnya!
Similar Posts:
- Baekhyun EXO Terserang Demam Pen Pineapple Apple Pen Di EXO’rDIUM Jepang
- Jadwal Wamil Member EXO Beredar, Chanyeol dan Baekhyun Berangkat di Tahun yang Sama
- Kompak! Chanyeol, Baekhyun, dan Sehun Bombardir Instagram dengan Foto Hawaii
- Kompak, Chanyeol EXO Asyik Habiskan Liburan Bersama Dengan Baekhyun dan Sehun
- EXO Buat Sub Unit Baru Chen Baek Xiu, SM Entertainment Berikan Konfirmasi
- Sehun EXO Jadi Trending Topik World Wide Gara-Gara Ulah Park Myung Soo
- Suho EXO Jadi Fanboy Garis Keras Saat MelOn Music Awards 2016, Member Lain Malu Hingga Tarik Sang Leader
- Sehun EXO Berikan Pengumuman Mengejutkan Saat Konser “EXO’rDIUM”, Fans Justru Kompak Tertawakan
- Suho Bakal Susul Xiumin EXO Wamil di Tahun Berikutnya!
- Baekhyun EXO dan Chen EXO, Lakukan Perkenalan Lucu Dalam First Stage EXO CBX
- Baekhyun Ungkap Jika Ternyata Sering ‘Jahat’ Pada Member EXO Satu Ini, Siapa Ya?
- Baekhyun EXO Ungkap Bahwa Kebiasaan Joroknya Bisa Mendekatkan Para Member EXO
- EXO Tampil Manly Ala Anak Jalanan Dalam “Coming Over”
- Chen EXO Berikan Jawaban Lucu Saat Diminta Pilih Baekhyun Atau Xiumin
- Suho EXO Terlalu Mesra Dengan Seorang Wanita, Fans Tak Rela
- Suho EXO Hendak Cium Sehun Saat Konser The EXO’rDIUM”
- Foto Member EXO Yang Diambil Sasaeng Fans Kembali Menjadi Perbincangan Publik
- Xiumin EXO Bilang Tak Terlalu Percaya Pada Baekhyun Saat Diminta Mengenalkan Adiknya
- EXO CBX Resmi Rilis Hey Mama! Dan Tampil Ala Pria Kantoran Dalam MV Perdana
- Baekhyun EXO Buat Fans Khawatir Dengan Kondisi Matanya
- Suho EXO Akui Jika Dirinya Telah Banyak Berubah Setelah Debut, Seperti Ini Perbedaannya?
- Lay EXO Berjanji Akan Tidur Nyenyak Usai Pingsan di Bandara
- EXO CBX Rilis Foto Teaser Individu Menampilkan Chen dan Xiumin
- Sehun Dianggap Ganteng Dan Dewasa, Member EXO Satu Ini Justru Akui Ingin Jadi Pacarnya
- Baekhyun Sebut Kai Pecandu Di Star Show 360
- EXO Foto Backstage Formasi Lengkap, Bikin EXO – L Terharu
- Chen EXO Sebut Baekhyun Lakukan Hal Seksual Saat Fan Meeting EXO CBX
- Suho Cs Ungkap Jika EXO Punya Member Terfavorit Tapi Paling Manja, Siapa Ya Kira-kira?
- Chen EXO Ulang Tahun, Sehun Beri Ucapan Lewat Instagram
- Chanyeol EXO dan Baekhyun Disebut Member Paling Cepat Marah Karena Tak Suka Terlambat