Wisata & Kuliner

Seputar Informasi Wisata dan Kuliner

Mengenal Sangtra, Kopi Asal Pegunungan Latimojong Sulawesi Selatan

Hariannusantara.com – Kabupaten Luwu merupakan salah satu wilayah yang ada di Sulawesi Selatan. Daerah ini memiliki bentang alam yang beragam, dari laut hingga pegunungan. Di dataran tinggi hingga pegunungan, berbagai jenis tumbuhan tumbuh subur, misalnya kopi, baik robusta atau arabika. Kopi di Kabupaten Luwu ini tumbur dengan suburnya di daerah Pegunungan Latimojong, terutama di wilayah

Mengenal Sangtra, Kopi Asal Pegunungan Latimojong Sulawesi Selatan Read More »

Menilik Serunya Festival Pesona Tanjung Lesung Di Pandeglang Banten

Hariannusantara.com – Arief Yahya selaku Menteri Pariwisata telah meresmikan Kampung Wisata Cikadu, Pandeglang, Banten pada Jumat (28/9/2018) lalu. Setelahnya, Festival Pesona Tanjung Lesung pun resmi digelar. Acara tersebut akan berlangsung dari tanggal 28 hingga 30 September 2018 kemarin. “Pemerintah Indonesia begitu mendukung event kebanggaan masyarakat Banten, Festival Pesona Tanjung Lesung dengan kembali memasukkan acara ini

Menilik Serunya Festival Pesona Tanjung Lesung Di Pandeglang Banten Read More »

Raos Pisan Euy! Ini 5 Rekomendasi Tempat Makan Seblak Terbaik di Bandung

Hariannusantara.com – Ke Bandung rasanya kurang lengkap kalau gak cobain makanan khasnya. Salah satu yang cukup terkenal dan jadi favorit banyak orang adalah seblak. Makanan yang terdiri dari kerupuk basah dipadukan sayur, telur, daging, dan lain-lain. Tak sulit menemukan seblak di Bandung. Dari kedai pinggir jalan hingga kafe kekinian pun menyediakannya. Berikut adalah beberapa rekomendasi

Raos Pisan Euy! Ini 5 Rekomendasi Tempat Makan Seblak Terbaik di Bandung Read More »

Kelewat Enak, Kuliner Malam di Surabaya Ini Tak Pernah Sepi Pembeli

Hariannusantara.com – Selain dikenal dengan sebutan Kota Pahlawan, Surabaya juga terkenal akan kulinernya yang nikmat. Ada rujak cingur, tahu campur, tahu tek, dan masih banyak lagi yang lainnya. Kalau kamu tinggal di Surabaya, tak perlu khawatir kelaparan deh, bahkan saat tengah malam. Kamu bisa tetap makan makanan enak saat kelaparan tengah malam. Misalnya seperti beberapa

Kelewat Enak, Kuliner Malam di Surabaya Ini Tak Pernah Sepi Pembeli Read More »

Menengok Meriahnya Festival Lawang Kota Tua Malang

Hariannusantara.com – Kamis (27/9/2018) lalu, pemerintah Kabupaten Malang, Jawa Timur mulai menggelar Festival Lawang Kota Tua. Acara yang berlangsung selama tiga hari hingga Sabtu (29/9/2018) tersebut diselenggarakan di Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang. Festival ini bertujuan untuk mengembalikan kejayaan Lawang sebagai kota yang sudah ada sejak jaman Kerajaan Singasari yang berpusat di tanah Tumapel. Tanah Tumapel

Menengok Meriahnya Festival Lawang Kota Tua Malang Read More »

Asli Menggoda! Berburu Kuliner Bebek di Madura

Hariannusantara.com – Kuliner Madura sudah tidak asing lagi di telinga para pecinta kuliner. Mulai dari soto, bubur, hingga sate pun sudah bisa ditemukan di berbagai daerah tak hanya di Madura. Namun, bukan berarti hal tersebut menjadi alasan untuk tidak mengunjungi dan mencicipi kulinernya. Berikut adalah kuliner bebek di Madura yang bisa Anda coba! Bebek Sinjay

Asli Menggoda! Berburu Kuliner Bebek di Madura Read More »

Baru Saja Diresmikan Presiden Jokowi, Ini Aktivitas Seru Yang Bisa Dilakukan di Garuda Wisnu Kencana Cultural Park Bali

Hariannusantara.com – Patung Garuda Wisnu Kencana akhirnya diresmikan Presiden Joko Widodo, Sabtu, 22 September 2018. Patung dengan tinggi 121 meter disebut-sebut menjadi yang tertinggi ketiga di dunia. Patung itu bahkan lebih tinggi dari Patung Liberty di Amerika Serikat. Patung Garuda Wisnu Kencana merupakan bagian dari Garuda Wisnu Kencana Cultural Park yang berada di Ungasan, Badung,

Baru Saja Diresmikan Presiden Jokowi, Ini Aktivitas Seru Yang Bisa Dilakukan di Garuda Wisnu Kencana Cultural Park Bali Read More »

Kental Akan Nilai Historis, Ini 4 Wisata Sejarah di Kota Padang

Hariannusantara.com – Wisata sejarah Kota Padang boleh saja usang, tapi nilai historis yang ada pada tiap-tiap bangunannya, tidak akan hilang dimakan waktu. Dengan segala keunikan dan cerita yang dimiliki, mereka tidak berhenti memesona siapa pun yang mengunjungi. Lalu, di mana saja Anda  bisa napak tilas sejarah kota yang terkenal dengan Rendangnya ini? Padangsche Spaarbank Padangsche

Kental Akan Nilai Historis, Ini 4 Wisata Sejarah di Kota Padang Read More »

Barang-Barang Ini Tak Perlu Kamu Bawa Saat Traveling

Hariannusantara.com – Sering kebingunan saat berkemas sebelum traveling? Itu cerita klasik ya. Kamu kebingungan barang mana saja yang harus ada di dalam ransel atau koper. Sebelum berkemas, penting untuk kamu menyadari bahwa tak semua barang harus dibawa berlibur. Ada barang yang tak ada hubungannya dengan agenda berlibur. Beberapa barang lainnya bisa kamu temui dengan mudah

Barang-Barang Ini Tak Perlu Kamu Bawa Saat Traveling Read More »